Tanda-tanda Mengapa Orang Perlu Diruqyah
Senin, 06 Mei 2013 / 25 Jumadil Akhir 1434 HDi bawah dinginnya suhu awal musim dingin di Sidney NSW Australia kalimat ini ana tulis.
1. Lalai melakukan zikir dan amalan taat lainnya.
2. Rasa pusing terus menerus bukan karena penyakit fisik.
3. Keadaan sangat marah, tidak mampu mengendalikan nafsu dan lisannya.
4. Banyak lupa hal-hal yang sudah biasa.
5. Hilang akal, pingsan-pingsan tanpa ada sebab.
6. Lemah, lemas seluruh tubuh disertai rasa malas yang luar biasa
7. Sulit tidur di malam hari, sering terbangun mendadak.
8. Sedih, gelisah dan perasaan tertekan yang berkelanjutan.
9. Perasaan ingin menangis atau tertawa tanpa sebab.
10. Mimpi-mimpi yangg menakutkan, sering mengigau.
11. Suka menyendiri, malu yang berlebihan.
12. Tidak betah di rumah, kasar ke keluarga, sering terjadi kekacauan di keluarga.
13. Terjadi perubahan kearah negatif pada diri seseorang yang dikenal memiliki keistimewaan, kesuksesan dan keistiqomahan.
Mudah-mudah kita dan keluarga kita dijauhkan dari segala gangguan setan yang kelihatan atau tidak kelihatan. Aamiin ya Rabbal ' Aalamiin.
Ustadz Achmad Junaedi
Australia
Australia
0 comments:
Post a Comment